• admin
  • April 04,2019
  • 0 comments

BaKTINews | 158 Maret - April 2019

BaKTINews adalah media pertukaran pengetahuan tentang pembangunan di Kawasan Timur lndonesia. Tujuan BaKTINews adalah mempromosikan praktik cerdas pembangunan dari berbagai daerah di Kawasan Timur Indonesia agar dapat diketahui oleh khalayak luas dan menginspirasi pelaku pembangunan di berbagai daerah dalam upaya menjawab berbagai tantangan pembangunan. BaKTINews terbit setiap bulan dan disirkulasi melalui pos kepada pembaca dengan target utama adalah para pelaku pembangunan yang berdomisili di daerah kepulauan dan daerah terpencil. Tidak dikenakan biaya untuk berlangganan BaKTINews agar lebih banyak masyarakat yang dapat mengakses informasi pembangunan melalui majalah ini. Untuk berkontribusi artikel atau berlangganan, silakan email baktinews@bakti.or.id

Artikel dalam edisi ini antara lain:

Herlina Silubun, Pengabdian Guru untuk Anak-Anak Asmat (Bagian 1)
Oleh Petrus Supardi

Replikasi PKSAI untuk Kesejahteraan Lebih Banyak Anak
Oleh Arafah

Media dan Pemerintah, Lawan Hoaks Lewat Jurnalisme Data
Oleh Shafira Amalia

Semangat Mama Emi Memperkenalkan BANGGA Papua
Oleh Syaifullah

Reses Partisipatif, Mengefektifkan Fungsi Anggota DPRD
Oleh Ibrahim Fattah

Menggalang Komitmen untuk Keadilan dan Kesetaraan Gender
Oleh Lusia Palulungan

Mendunia dengan Komik, Melawan Perundungan
Oleh Mugniar Marakarma

Srikandi- Srikandi Pendidikan dari Bea Nanga
Oleh Makhrus Yusak

Download: BaKTINews 158 Maret - April 2019.pdf